Selasa, 31 Januari 2012

Sout Sulawesi

Sulawesi Selatan Terdiri Dari beberapa Suku yang berbeda beda.

Ada suku Bugis,Tator Dan Banyak Lagi lainnya,tapi perbedaan itulah Yang membuat kami kuat,bersatu dan saling menghargai...
Sumber daya alam Di Sulawesi juga lumayan banyak,Kebun,sawah dan laut adalah yang paling utama.
kami bangga jadi orang sulawesi,kata orang, orang sulawesi itu kerasss.. bagi yang memang Tidak mengenal baik dengan Orang sulawesi memang beranggapan demikian,tapi kalau yang sudah mengenal kami akan beranggapan sebaliknya,,
Gaya bicara kami yang seperti orang marah adalah ciri khas dari orang sulawesi..tapi sebenarnya itu tidak marah,cuma memang nada nya yang sedikit keras...hehheee...
banyak tempat wisata alam yang indah di sulawesi..
wisata kuliner nya juga banyak...jadi bagi saya.. saya sangat bangga di lahirkan di sulawesi,,hahahaa...